Persamaan Garis Kelas 8

Bentuk umum persamaan garis lurus adalah sebagai berikut:
aX + bY + c = 0 atau  Y= mX + c      
m = gradien garis

materi persamaan garis meliputi
Persamaan garis yang sejajar

dua garis yang sejajar jika keduanya memiliki gradien (m) yang sama. persamaan garis melalui (x1,y1) dan sejajar dengan garis yang memiliki persamaan Ax + By + C = 0 dapat dicari dengan:

mencari gradien persamaan garis (m1 )
Menentukan gradien garis persamaan garis kedua (m1=m2)
menentukan persamaan garis kedua dengan menggunakan rumus y - y1 = m (x - x1)

persamaan garis yang saling tegak lurus
Dua garis yang saling tegak lurus jika hasil kali gradien pertama dengan gradien garis kedua = -1 (m1.m2=-1). Persamaan garis melalui (x1,y1) dan tegak lurus dengan garis yang memiliki persamaan Ax + By + C = 0 dapat dicari dengan:

mencari gradien persamaan garis (m1 )
Menentukan gradien garis persamaan garis kedua (m1.m2=-1)
menentukan persamaan garis kedua dengan menggunakan rumus y - y1 = m (x - x1)
persamaan garis yang melalui dua titik

persamaan garis yang melalui (x1,y1) dan (x2,y2) dapat ditentukan dengan mengunakan rumus:

y−y1y2−y1=X−x1x2−x1


Gradien garis
Gradien suatu garis
m=yx
Gradien garis yang melalui titik A (x1,y1) dan B (x2,y2)
M=y2−Y1x2−x1

Subscribe to receive free email updates: